6 Quotes by Devania Annesya about kehilangan

  • Author Devania Annesya
  • Quote

    Kenapa penyesalan selalu ada di belakang? Sebab dengan demikian manusia belajar dari kesalahan yang telah diperbuatnya. Belajar bahwa kehilangan akan sedemikian sakit. Manusia kadang baru bisa menghargai sesuatu setelah terlepas dari genggamanannya.

  • Tags
  • Share

  • Author Devania Annesya
  • Quote

    Mayang, apa kamu akan membunuhku detik ini juga? Kamu siap ke hilangan aku sekarang? Bukankah kita masih punya waktu untuk bersenang-senang? Kenapa tidak dinikmati dulu?

  • Tags
  • Share



  • Author Devania Annesya
  • Quote

    Mama tiba-tiba sadar, Mama kehilangan kamu selama setahun ini. Bukan…,” ia meralatnya, “Mama bukan kehilangan kamu. Mama hanya kehilangan diri Mama sendiri.

  • Tags
  • Share

  • Author Devania Annesya
  • Quote

    Kepergianmu serupa kabut pagi yang ditampar mentari. Hilang seketika. Tak berbekas. Bahkan serasa tak pernah ada. Serupa mimpi yang musnah sesaat setelah mata terbuka. Kamu ada dalam ketiadaan. Kadang sengaja kembali kututup mataku. Mungkin dengan demikian kau akan muncul. Menemani sekejap. Namun, kau lagi-lagi hilang. Bahkan ketika kutengok setiap ruang dalam kepalaku, kau tak ada. Aku kehilangan tanpa memiliki. Ini bodoh.Ini tidak masuk akal. Tak bisa kuhentikan.

  • Tags
  • Share