5 Quotes by Moch Aldy MA & Anzal RF about life

"Mungkin memang sulit, membayangkan bagaimana seorang anak bisa sukses di tengah-tengah masyarakat tanpa adanya sekolah.Tapi, apa itu sukses?"

Share:

"Murid-murid yang malang tersebut masih belum selesai penderitaannya. Mereka masih harus berkutat dengan sentimen sosial, bahwasannya sekolah tidak pernah gagal dalam mendidik murid. Lalu, ketika ada fenomena ‘drop out’ terjadi, dengan mudahnya pihak sekolah seakan ‘meng-kambing hitam-kan’ sang murid, bertopengkan gengsi dan nama baik sekolah."

Share:

"Karena kritik dan solusi tidak harus menjadi substansi tunggal, bukan juga menjadi prosesi peleburan antara kritik dan solusi (manunggaling kritik solusi).Karena kedua kata tersebut telah berbeda dari segi teori dan pemahamannya."

Share:

"Hingga waktu berjalan tak terasa dan kita dipaksa untuk menjadi dewasa. Lalu, memulai hidup baru.Karena waktu,Tanpa ingin dipercepat,Akan tetap berjalan dengan cepat.Dan karena waktu,Tanpa ingin diperlambat,Akan tetap berjalan dengan lambat.Waktu kita tidaklah cukup untuk menjelajahi semua hal. Namun, waktu kita sangatlah cukup untuk bersyukur."

Share:

"Lahir sebagai pahlawan namun hidup secara singkat, atau hidup lebih lama lagi dan perlahan merubah kita menjadi penjahat?"

Share: