116 Quotes About Kartini
"Harta paling suci di dunia ialah hati laki-laki yang luhur."
"Ingin benar saya mengetahui agar daya dapat mengerti. Itulah yang kami ingini benar!"
"Pendapat Eddie betul, bahwa Bangsa Jawa adalah bangsa yang hidup dalam dongeng dan hikayat."
"Anak Bangsa Jawa sendirilah yang seharusnya memperdengarkan suaranya, agar Bangsa Belanda memperoleh pandangan yang lebih baik mengenai Bangsa Jawa dan menaruh simpati kepada bangsa itu."
"Kalau ada kepentingan besar, kepentingan kecil harus diabaikan."
"Minta, bagi kami terlalu mengerikan, walaupun kamu tahu bahwa permintaan kami tidak akan ditolak. Dalam hal ini satu-satunya cara untuk mencapai tujuan ialah minta."
"Seorang guru bukan hanya sebagai pengasah pikiran saja, melainkan juga sebagai pendidik budi pekerti."
"Tetapi apalah artinya pandai dalam ilmu yang hendak diajarkan itu, apabila ia tidak dapat menerangkan secara jelas kepada murid-murid."