244 Quotes About Pramoedya-ananta-toer
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Bagaimanapun baik yang telah kalian peroleh dari kehidupan ini, masih ada saja yang kalian rasa kurang. Yang berada dalam kekurangan ingin terbebas dari kekurangan itu, ingin mendapatkan kemakmuran yang melimpah. Yang telah berada dalam kecukupan ingin lebih cukup lagi. Dari perasaan kurang itu, dari keinginan mendapatkan yang lebih baik itu, timbullah impian. Dan impian itu bisa menjadi padat, menjadi cita-cita. Dan cita-cita itu menjadi pola yang menjadi dasar dan petunjuk dari perbuatan.
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Mengkhianati pengkhianat bukan pengkhianatan, Nyonya - Rodjali
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Jadi, sudah di tujuan pertama mereka dikurung dan dijaga. Itu tak lain artinya daripada hilangnya sekian banyak kebebasan mereka.
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Seluruh halaman ditutup dengan pagar bambu anyaman tinggi, tak dapat dilihat dari jalanan. Apa sebab dipagar rapat tinggi? Agar orang tak tahu apa yang sedang terjadi di dalam.
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Akibat perbuatan durhaka satu orang, berapa orang menanggung aniaya? Berapa orang? Termasuk si durhaka itu sendiri - Ranta
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Namun, kejahatannya juga tidak boleh dilupakan begitu saja karena jasa beberapa orang.
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Dunia luar tak ada yang tahu tentang mereka, tak ada yang memperhatikan nasib mereka,
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Temuilah saudara-saudaramu yang baru datang dari Jawa, karena kalian adalah anak-anak dari ibu Jawa - Beberapa Pemuda Arafuru Yang Menemui Suyud Dkk Para Buangan di Pulau Buru
- Tags
- Share
- Author Pramoedya Ananta Toer
-
Quote
Sungguh mengguncangkan mengetahui adanya sejumlah orang yang sejak perawan remaja sampai jadi nenek tetap terbelenggu oleh perbuatan keji balatentara Jepang. Di masa kemajuan tekhnologi semaju sekarang ini.
- Tags
- Share