Orang yang tidak pernah membaca dan tidak menghargai buku, tidak akan pernah mengetahui nilai dari dirinya sendiri. Mungkin mereka tidak menyadari, bahwa seseorang dihargai dari pengetahuan dan kebijaksanaan yang mereka miliki. Dari pemahaman mereka akan makna hidup. Dan itu sedikit banyak hanya mungkin mereka peroleh, dari buku buku apa saja yang mereka baca.
-Titon Rahmawan
Select a background





























More quotes by Titon Rahmawan
Popular Authors
A curated listing of popular authors.