25 Quotes About Keluarga
- Author Adhitya Mulya
-
Quote
Menjadi panutan bukan tugas anak sulung-kepada adaik-adiknya, tapi tugas orang tua kepada semua anak
- Tags
- Share
- Author Lenang Manggala
-
Quote
Kakakmu ini tak ingin memberikanmu sepeda atau baju baru. Akan tetapi, ilmu. Agar kau bahagia selamanya. Bukan hari ini saja. Agar kau tidak hanya tertawa, tapi berdayaguna.
- Tags
- Share
- Author Lea Yunkicha
-
Quote
Peran orang tua sangat diperlukan dalam mengarahkan impian, tapi tidak baik jika terus memaksakan hal yang tidak diinginkan anak.
- Tags
- Share
- Author Salim Akhukum Fillah
-
Quote
Tetapi dalam hidup selalu ada pilihan antara menikahi orang yang dicintai atau mencintai orang yang dinikahi. Yang pertama hanyalah kemungkinan, sedangkan yang kedua adalah kewajiban
- Tags
- Share
- Author Saidee Nor Azam
-
Quote
Kekayaan tidak akan selama-lamanya mampu membahagiakan hidup seseorang itu. Kekayaan andai tidak ditadbir secara baik, mampu menghakis rasa bahagia di dalam hati.
- Tags
- Share
- Author Tere Liye
-
Quote
Aku tahu kehidupan Bapak rumit. Ambisinya. Kisah cintanya. Dia bukan orang yang sempurna, hidupnya dipenuhi kekecewaan. Aku tahu, lebih banyak luka di hati bapakku dibanding di tubuhnya. Juga Mamakku, lebih banyak tangis di hati Mamakku dibanding di matanya.Tapi sekarang, aku tidak tahu lagi, berapa banyak air mata yang pernah disebabkan oleh Bapak dalam kehidupannya.
- Tags
- Share
- Author Tere Liye
-
Quote
Aku tahu, fakta baru ini membuatmu menyemai bibit benci baru kepada bapakmu, Nak. Tapi jangan teruskan, jangan pernah kamu siram kecambah kebencian itu. Ketahuilah, dalam urusan yang satu ini, bapakmu selalu terus-terang kepada mamakmu. Baginya, mamakmu adalah cinta pertama dan terakhirnya. Dia tidak menyimpan satu pun rahasia kepada mamakmu.
- Tags
- Share
- Author Rahimidin Zahari
-
Quote
kupesankanuntuk isteri, katakanlah kepadaanak-anak kitasekiranya aku telah tiadabahawa hatiku initidak pernahkubelah dua.(segenggam hati)
- Tags
- Share
- Author Vergi Crush
-
Quote
Waktu bersama keluarga adalah unsur yang sangat penting bagi kehidupan.
- Tags
- Share